Follow Us

Ikut Tokopedia Affiliate Program tapi Tidak Dapat Komisi? Cari Tahu Alasannya di Sini

Wulan - Sabtu, 22 Januari 2022 | 21:00
Ilustrasi uang
DOK. iStock

Ilustrasi uang

4. Pembeli melakukan pembayaran lebih dari 14 hari, terhitung dari saat membuka link kita dan di atc.

5. Kita sudah menghapus rekomendasi produk di profil Affiliate kita.

6. Membeli barang sendiri dari Affiliate-nya.

7. Barang sudah dibeli oleh 5 user lebih di hari yang sama di link yang sama (yang ke 6 tidak masuk).

8. Penerimaan komisi maksimal 2 hari setelah transaksi selesai.

9. Link rusak, sehingga komisi tidak diteruskan dengan baik.

10. Pada kasus tertentu komisi yang didapatkan minus (karena adanya pembatalan transaksi atau refund dari Penjual, baik full maupun parsial), sehingga komisi yang sudah masuk ditarik kembali. Pada kondisi ini, tidak ada dana yang perlu dibayarkan, jika nantinya ada komisi lagi, akan langsung dipotong sesuai minusnya.

Baca Juga: Keuntungan Ikut Tokopedia Affiliate Program, Bisa Dapat Komisi dari Sebar Tautan!

Itulah beberapa alasan kenapa kita tidak mendapatkan komisi dari Tokopedia Affiliate, dan beberapa faktor yang memengaruhi komisi kita.

Segera coba Tokopedia Affiliate Program dan dapatkan uang dengan mudah di waktu luang. (*)

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular