Follow Us

Jadi Favorit Selama Ramadan 2021, Simak Kegunaan Fitur DANA Kaget

Wulan - Senin, 07 Juni 2021 | 16:00
Fitur DANA Kaget jadi favorit pengguna
Dok. DANA

Fitur DANA Kaget jadi favorit pengguna

1. Jaga Kekompakan Tim Kantor

Kegunaan fitur DANA Kaget yang pertama, adalah bisa menjaga kekompakan tim kantor. Apalagi, di masa pandemi ini menjaga kekompakan menjadi sebuah tantangan tersendiri.

Meski demikian, kita bisa menjadikan fitur DANA Kaget sebagai solusi. Caranya, sisipkan DANA Kaget di awal maupun akhir acara sebagai bonus atau hadiah.

Mekanismenya yang mudah, memungkinkan seluruh karyawan terlibat dan tidak menutup kemungkinan membuat karyawan tetap tinggal hingga akhir acara.

2. Mengakrabkan Suasana

Kegunaan fitur DANA Kaget yang kedua, adalah bisa mengakrabkan suasana silaturahmi dengan keluarga.

Meluangkan waktu untuk kerabat dan keluarga secara daring masih menjadi cara terbaik untuk meminimalkan merebaknya pandemi.

Demi menambah keseruan berbincang, jadikan DANA Kaget sebagai sebuah kejutan. Alhasil, kumpul daring semakin menyenangkan bahkan menambah kehangatan.

Baca Juga: Dibandingin netizen, Dress Nagita Slavina Kalah Mahal dengan T-Shirt

3. Bonus dalam Acara Virtual

Kegunaan fitur DANA Kaget yang ketiga, adalah bisa dijadikan bonus dalam acara virtual. Kegiatan virtual seperti workshop hingga webinar selama pandemi kian menjamur.

Oleh karena itu, dibutuhkan strategi menarik agar paritisipan terlibat aktif di dalamnya. Gunakan DANA Kaget di tengah-tengah acara dan ajak seluruh partisipan ikut serta untuk berburu hadiah ini.

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular